Menyadari akan pentingnya suatu negara dalam mendukung
ketahanan pangan dan produktivitas perekonomian negara salah satunya ialah
dalam bidang/sektor pertanian. Menurut PP.Nomor 20 tahun 2006 tentang Irigasi,
dinyatakan bahwa fungsi irigasi adalah untuk mendukung produktivitas pertanian
dalam rangka ketahanan pangan nasional dan kesejahteraan masyarakat khususnya kepada
para petani. Terlebih lagi untuk mensukseskan program pemerintah Indonesia,
dalam mengejar target surplus beras 10 juta ton pada tahun 2014 perlu didukung
dengan berbagai upaya antara lain peningkatan supplyair baku untuk pertanian dengan pembangunan bendung atau
dengan meningkatkan kinerja suatu daerah jaringan irigasi.
Download tulisan lengkap disini
0 comments:
Post a Comment